Sunday, May 14, 2006

Kenapa hidup seringkali berulang?
Aku di tempat ini, suara-suara ini, udara ini, dan langkah tergesa-gesa ini
Semua tertawa
Dan kali ini aku turut serta..
Aku tertawa hingga mataku menyipit dan semua mengabur

(Ya, tempat cd-nya lima ribu, lima ribu. Ya, airnya yang haus, yang haus.)

No comments: